Salah satu spot yang seru banget buat dikunjungi bersama keluarga atau teman-teman dan pastinya bagi kamu yang suka berwisata alam. Ini adalah satu dari beberapa spot yang Masako-DW pilih dan rekomendasikan untuk kamu
Ledok sambi merupakan desa wisata yang ada di Kabupaten Sleman. Daya tarik desa wisata ini adalah suasananya yang khas dengan pedesaan dari alam dan juga lingkungan sosialnya. Di sini, wisatawan akan mendapatkan pengalaman berlibur yang lengkap, wisatawan juga bisa menikmati ragam kegiatan rekreasi alam dan edukasi budaya
Nah dari itu Masako-DW akan menggabungkan suasana khas pedesaan alam dengan memasak serta menyiapkan makanan untuk kamu nikmatin bersama keluarga ataupun teman-teman..
Untuk info lebih lanjut nih guys kalian bisa hubungi
MASAKODW JOGJA YOGYAKARTA
WA 081328113366
Instagram
Download Aplikasi JOGJAPEDIA di Android Google Playstore untuk mendapatkan semua informasi lengkap seputar Jogja